Detail Wisata Ngesrepbalong

Wisata Galerry Omah Sawah




Diresmikan pada :
01-01-2018

Dibuka pada :
01-01-2015

Diresmikan Oleh :
Bupati Kendal

Deskripsi :

GALERRY OMAH SAWAH
Sekilas kegiatan masyarakat "Omah Sawah" Omah Sawah adalah sebuah gerakan konservasi yang terlahir dari sebuah perjalanan panjang dari impian akan adanya sebuah tempat sinau bareng (belajar bersama) bagi siapapun untuk lebih menghargai alam khususnya sebagai ciptaanNya yang agung. Kami percaya alam adalah guru kehidupan dan bumi senantiasa memelihara setiap makhluk dengan pernuh welas asih, termasuk manusia di dalamnya dan seluruh organisme yang hidup di dalamnya.

- Misi Omah Sawah

  • Mendidik Anak-anak sebagai agen perubahan
  • Mewariskan Spirit Konservasi pada Agen Generasi - Kegiatan Omah Sawah
  • Edukasi anak
  • Pembibitan dan pengolahan daun indigovera sebagai pewarna alam
  • Mengenalkan kesenian membatik
  • Praktik Ecoprint
  • Penyelamatan Anggrek Species Ungaran
  • Penyebaran bibit tanaman di area hutan
  • Mini Kebun Permakultur
  • Mendukung Local Wisdom dan Pangan Lokal

 

Paket wisata :

  • Tour Konservasi Anggrek Hutan
  • Praktik Ecoprint
  • Wiwitan Tandur
  • Mumuli Gunung
  • Merti Dusun
  • Paket Iriban

 

Contac Person / Nomor yang dapat di hubungi :

+62 857-4045-2222

jiwa jawa jawi@omahsawah sinaubareng